Cara Mengobati Ambeien/wasir dengan Obat Kuno ( Obat Herbal )
Daun Jambu
Penyakit Ini memang menyusahkan.Penderita tidak akan Bertahan duduk berlama-lama di kursi. Penyakit ambeien Disebut Pula hemorrhoid. Biasanya penderita jika buang Air Besar di sertai keluarnya darah dari Lubang dubur ( anus ). Jangan biarkan penyakit ini berlarut-larut sampai menahun. Segeralah atasi dengan resep tradisional di bawah Ini.
Biji Pisang Klutuk
Bahan - bahan:
1. Beberapa Daun Jambu yang Masih Muda
2. Biji Pisang Klutuk ( pisang yang banyak bijinya )
Cara membuatnya:
Jambu dan pisang di cuci bersih-bersih, pisang klutuk jangan dikupas kulitnya. Pisang di parut Lalu di campur dengan daun jambu dan di tumbuk samapai halus , kemudian dan minumlah perasan pisang dan daun jambu tersebut. Lakukan hal itu secara rutin. Pengobatan Penyakit Ambeien memeng memerlukan waktu yanga lama. Menurut Dr. Belinda Nadesul ( Majalah Sarinah 14 Mei 1984 ), bahawa sekalipun Penderita ambeien sudah tidak merasa ada keluhan secara teratur. Dianjurkan pula untuk tidak makan -makanan yang merangsang kambuhnya penyakit ini, terutama pedas,masam,dan yang terlampau berserat ( selulosa ) serta alkohol, kopi maupun teh, ikan bandeng, daging kambing dan jenis makanan yang bersifat panas hendaknya di kurangi, karena dapat menimbulkan serangan ambeien . Akan lebih aman dan baik jika menghindari makan makanan tersebut di atas bagi penderita penyakit ambeien walopun sudah sembuh
Post a Comment for "Cara Mengobati Ambeien/wasir dengan Obat Kuno ( Obat Herbal )"